Contoh Soal Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) beserta Jawabanya

Contoh Soal IPS
Contoh Soal Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) beserta Jawabanya
1. Ciri yang tidak menunjukkan negara maju, yaitu...

a. Tergantung pada keadaan alam
b. Tingkat pendidikan tinggi
c. Tingkat pendapatan tinggi
d. Teknologinya modern

2. Ciri negara berkembang seperti di bawah ini, yaitu kecuali...

a. Masalah kependudukan
b. Memiliki ketergantungan terhadap negara maju
c. Sumber daya alam belum dimanfaatkan secara optimal
d. Produktifitas masyarakat didominasi barang-barang hasil produksi dan jasa

3. Negara-negara maju di kawasan belahan Bumi Utara identik dengan negara-negara maju. Namun demikian ada juga negara maju yang terletak di belahan bumi Selatan yaitu...

a. Singapura dan Korea Selatan
b. Australia dan Selandia Baru
c. Singapura dan Australia
d. Jepang dan Taiwan

4. Pernyataan berikut bukan alasan yang mendasari Singapura sebagai negara maju, yaitu....

a. Luas negaranya relatif kecil
b. Memiliki tingkat pendapatan per kapita tinggi
c. Lebih dari 80% penduduknya tinggal di perkotaan
d. Komonditas ekspor didominasi barang hasil produksi

5. Menurut WW Rostow, negara yang sebagian penduduk masih bergantung pada sektor pertanian berada pada tahap....

a. Menuju kedewasaan
b. Masyarakat tradisional
c. Tinggal landas
d. Konsumsi tinggi

6. Salah satu faktor alam yang mendorong kemajuan sektor peternakan di Amerika Serikat ,yaitu....

a. Memiliki area praire yang sangat luas
b. Terdapat wilayah gunung yang luas
c. Memiliki iklim tripis dengan curah hujan tinggi
d. Memiliki iklim yang bagus untuk pertanian dan curah hujan cukup tinggi

7. Kesadaran hukum dan penghormatan terhadap hak asasi manusia dijunjung tinggi merupakan ciri dari ... .

a. negara-negara Selatan
b. negara merdeka
c. negara maju
d. negara berkembang

8. Salah satu ciri masyarakat tradisional adalah ... .

a. kegiatan ekonomi berorientasi pasar
b. kegiatan ekonomi untuk memenuhi kebutuhan sendiri
c. telah melakukan ekspor impor
d. munculnya peran jasa dalam perdagangan

9. Secara khusus Perang Dunia II di kawasan Eropa disebabkan oleh....

a. Terbunuhnya putra mahkota Austria
b. Serangan Jepang terhadap pangkalan Sekutu di Hawai
c. Serangan Jerman terhadap kota danzig di polandia
d. Politik mencari kawan diantara negara-negara Eropa

10. Negara-negara fasis pada umumnya menganut paham chauv inisme, yaitu ….

a. menganggap dirinya unggul dari ras lainnya
b. negara di atas segala kepentingan rakyat
c. menganggap semua bangsa itu sama
d. memimpikan persatuan seluruh negara di bumi

11. jerman pada waktu Perang Dunia II tergabung dalam kelompok Sentral bersama dengan....

a. Italia dan Perancis
b. Jepang dan Italia
c. Jerman dan Inggris
d. Italia dan Inggris

12. Perjanjian San Fransisco berisi antara lain ... .

a. daerah Italia dipersempit
b. Pulau Kurile dan Sakhalin diserahkan kepada Rusia
c. Jerman dibagi menjadi dua daerah pendudukan
d. Jerman harus mengganti kerugian perang

13. Inggris dan Uni Soviet Kota Tarakan menjadi sasaran pertama pendaratan pasukan Jepang di Indonesia karena....

a. Posisinya strategis
b. Kaya dengan minyak
c. Merupakan kota metropolitan
d. Jaraknya paling dekat dengan Jepang

14. Pernyataan di bawah ini merupakan latar belakang pendudukan Jepang di Asia Pasifik

a. Wilayah Asia dan Pasifik merupakan sumber penghasil minyak bumi
b. Jepang berhasil menjadi salah satu pemenang dalam Perang Dunia 1
c. Jepang mengalami kemajuan pesat dalam bidang perdagangan, industri, dan militer
d. Penyerangan yang dilakukan Jepang ke pelabuhan Pearl Harbour berhasil gemilang

15. Tujuan pendudukan Jepang ke Indonesia adalah...

a. Mendapatkan minyak dan karet
b. Mengalahkan Amerika di Indonesia
c. Mengusir Belanda dan Inggris di Indonesia
d. Membantu Jerman memenangkan PD II

16. Langkah-langkah Jepang setelah kedatangannya di Indonesia adalah.... 

a. Meningkatkan pertahanan
b. Menambah anggota pasukan
c. Mengatasi kelumpuhan ekonomi
d. Meningkatkan kesejahteraan rakyat

17. Penyerahan tidak bersyarat Belanda kepada Jepang di Indonesia dikenal dengan nama....

a. Perjanjian Tuntang
b. Perjanjian Postdam
c. Perjanjian Den Haag
d. Perjanjian Kalijati

18. Pada masa pemerintahannya di Indonesia Jepang berusaha menheksploitasi sumber daya alam Indonesia sebab...

a. Indonesia sudah menjadi jajahan Jepang
b. Kebutuhan yang dicari Jepang hanya ada di Indonesia
c. Jepang khawatir kekayaan alam Indonesia dihabiskan oleh Belanda
d. Jepang membutuhkan sumber kekayaan alam Indonesia untuk membantu perang Jepang

19. Kelompok yang paling menderita akibat ekploitasi tenaga kerja pada zaman Jepang adalah...

a. Mahasiswa
b. Gerilyawan
c. Romusha
d. Tentara

20. Alasan perlawanan rakyat terhadap Jepang adalah kewajiban melakukan seikerei, yaitu....

a. Wajib menjadi tenaga romusha
b. Mengikuti latihan ala militer Jepang
c. Penyerahan padi kepada tentara Jepang
d. Melakukan penghormatan kepada matahari terbit

21. . Jepang akhirnya membubarkan Gerakan Tiga A sebab ... .

a. Gerakan Tiga A murni bentukan Jepang
b. Gerakan Tiga A tidak bermanfaat bagi bangsa Indonesia
c. Gerakan Tiga A didominasi orang-orang Jepang
d. Gerakan Tiga A tidak mendapat sambutan dari rakyat Indonesia

22. Kelompok di bawah ini yang paling mudah diajak kerjasama dengan Jepang melawan pasukan Sekutu adalah kelompok....

a. Santri dan ulama
b. Pangreh praja
c. Nasionalis
d. Sosialis

23. Bagi bangsa Indonesia, Putera bertujuan untuk ... .

a. mengerahkan rakyat untuk mengumpulkan padi
b. mempersatukan kekuatan untuk melawan Jepang
c. membangun kembali segala yang telah dirobohkan oleh Belanda
d. menyelidiki kekuatan Jepang dalam Perang Pasifik

24. Tujuan yang sebenarnya dari Jepang membentuk organisasi semi militer adalah ... .

a. membantu pertahanan bangsa Indonesia menghadapi Belanda
b. mempersiapkan tenaga prajurit untuk membantu Jepang
c. mendidik bangsa Indonesia agar siap jika merdeka kelak
d. menambah kekuatan angkatan perang di negeri Jepang

25. Berikut ini adalah faktor-faktor penyebab terjadinya konflik antara Indonesia dengan Belanda, ...

a. Kedatangan tentara NICA
b. Blokade ekonomi Belanda
c. Konflik antarelite politik Indonesia
d. Keinginan Belanda menjajah kembali Indonesia

26. Dampak agresi militer II Belanda bagi bangsa Indonesia yang paling terasa dalam keberadaan NKRI adalah kecuali...

a. Pindahnya Ibu kota Yogya ke Bukittinggi
b. Serangan Umum 1 Maret 1949
c. Kembalinya Indonesia menjadi negara RIS
d. Ditahannya para pemimpin Indonesia oleh Belanda

27. Ada empat macam bentuk diplomasi yang diadakan dengan Belanda yaitu...

a. Linggarjati, Roem Royen,KMB, Inter Indonesia
b. Linggarjati, Renville, Roem Royen,KMB
c. Renville, Roem Royen, Inter Indonesia, KMB
d. Rroem Royen, Inter Indonesia, Renville, KMB

28. Puputan Margarana merupakan wujud semangat rakyat Bali dalam menegakkan kedaulatan RI sekaligus sebagai wujud ketidaksetujuannya atas pembentukan ... .

a. Negara Sumatra Timur
b. Negara Indonesia Timur
c. Negara Pasundan
d. Republik Maluku Selatan

29. Arti Serangan Umum 1Maret bagi Indonesia adalah...

a. Wilayah Indonesia hanya terbatas sekitar Yogyakarta
b. Dunia mengetahui bahwa RI masih tegak berdiri
c. Keberhasilan Belanda dalam memecahbelah Indonesia
d. Persoalan Indonesia tidak lagi dibicarakan dalam PBB

30. Arti penting UNCI bagi Indonesia adalah...

a. Sebagai wakil Indonesia dalam perundingan
b. Pengakuan PBB atas Indonesia
c. Bantuan PBB yang bersifat tidak mengikat
d. Menjembatani kepentingan Indonesia

31. Indonesia menyatakan kembali ke bentuk negara kesatuan pada tanggal 17 Agustus 1950. Berikut ini sebab-sebab kembalinya RIS ke bentuk negara kesatuan, Kecuali...

a. Bentuk pemerintahan RIS terlalu rumit
b. Bentuk RIS tidak sesuai kehendak rakyat
c. Bentuk RIS merupakan warisan dari kolonial
d. Bentuk RIS bertentangan dengan cita-cita Proklamasi Kemerdekaan 17 Agustus 1945

32. Ciri yang menonjol dari kondisi politik di Indonesia sebelum terlaksananya pemilihan umum tahun 1955 antara lain .

a. meningkatnya gangguan keamanan dalam negeri
b. sering terjadi pergantian kabinet
c. meningkatnya suhu politik
d. munculnya konflik terbuka antarpartai politik

33. Keberhasilan yang menonjol dari Kabinet Ali Sastroamijoyo I semasa memerintah adalah …..

a. berhasil melaksanakan pemilu
b. terlaksananya KAA di Bandung
c. melaksanakan pengalihan perusahaan asing di Indonesia
d. menekan laju inflasi

34. Pemilu 1 tahun 1955 di Indonesia terjadi pada masa kabinet...

a. Mohamad Hatta
b. Ali Sastroamijoyo
c. Burhanudin Harahap
d. Syafrudin Prawironegeoro

35. Pemilu 1 tahun 1955 dimenangkan 4 partai besar yaitu...

a. PNI,PKI, NU, MURBA
b. PKI,NU,MURBA,MASYUMI
c. NU,MURBA,MASYUMI,PKI
d. MASYUMI,PKI,PNI,NU

36. Pemilu 1 tahun1955 diadakan dua tahap, Pemilu tahap yang ke dua tanggal 15 Desember 1955 rakyat memilih ....

a. DPR
b. Presiden
c. Badan Konstituante
d. Presiden dan wakil Presiden

37. Latar belakang dikeluarkannya Dekrit Presiden adalah...

a. Negara dalam keadaan kritis
b. Presiden ingin mengganti UUD yang baru
c. Rakyat sudah bosen dengan sistem pemerintahan Demokrasi Liberal
d. Negara sudah terlilit hutang yang sangat banyak dan akhirnya tidak bisa membayar

38. Salah satu isi Dekrit Presiden adalah...

a. Segera ubah UUDS
b. Segera diganti DPR
c. Kembali ke UU D 55
d. Bubarkan Konstituante

39. Akibat dikeluarkannya Dekrit Presiden 5 Juli 1955 adalah...

a. Demokrasi Terpimpin berubah menjadi Demokrasi Liberal
b. Demokrasi Liberal berubah menjadi Demokrasi terpimpin
c. Demokrasi Terpimpin berubah menjadi demokrasi Pancasila
d. Demokrasi Liberal berubah menjadi Demokrasi Pancasila

40. Konstituante tidak dapat menjalankan tugasnya dengan baik karena...

a. Waktu bersidang yang kurang lama
b. Presiden memerintahkan kembali ke UUD 1945
c. Perbedaan antara eksekutif dan legislatif semakin tajam
d.Terjadi perdebatan yang kepanjangan antar partai politik

41. Alasan Indonesia keluar menjadi anggota PBB adalah....

a. Diterimanya Malaysia menjadi anggota tidak tetap Dewan Keamanan PBB
b. PBB tidak mendukung perjuangan bangsa Indonesia pembebasan Irian Barat
c. Negara anggota PBB belum mengakui kemerdekaan Indonesia
d. Indonesia menganggap PBB tidak cocok untuk negara-negara komunis

42. Tindakan pemerintah yag bukan merupakan penyebab Indonesia terkucil dari pergaulan Internasional adalah...

a. Membentuk poros Jakarta – Peking
b. Konfrontasi dengan Malaysia
c. Mempertahankan Irian Barat
d. Indonesia leluar menjadi nggota PBB

43. Salah satu penyimpangan terhadap Pancasila/ UUD 1945 pada masa demokrasi terpimpin adalah....

a. ketua-ketua lembaga tinggi dan tertinggi negara dijadikan menteri-menteri negara
b. pengumuman Presiden Soekarno untuk melaksanakan konfrontasi terhadap Malaysia
c. tidak diberlakukan lagi Undang-Undang Dasar Sementara 1950 setelah Dekrit Presiden
d. presiden tidak melengkapi laporan pertanggungjawabannya seperti dalam Nawaksara

44. Pada tahun 1960 presiden membubarkan DPR hasil pemilu sebab...

a. anggota Dewan pemikirannya tidak sejalan dengan Presiden
b. keanggotaan DPR didominasi oleh orang-orang komunis
c. DPR menolak rencana APBN yang diajukan Presiden
d. Masa jabatan anggota DPR sudah habis

45. Kegagalan pemerintah masa Demokrasi Terpimpin dalam mengatasi masalah ekonomi disebabkan oleh....

a. Kemrosotan nilai mata uang
b. Defisit anggaran belanja yang semakin besar
c. Adanya berbagai gangguan keamanan akibat pergolakan daerah
d. Tidak terwujudnya pinjaman pemerintah dari IMF

46. Pembentukan DPR- GR menurut penpres Nomor 3 Tahun 1960 didasarkan pada....

a. hasil pemilihan umum
b. kekuatan partai poilitik
c. perwakilan dari daerah
d. sepaham dengan pemerintah

47. Peredaran uang yang sangat besar pada awal kemerdekaan Indonesia diatasi dengan...

a. misi Djuanda
b. Gunting Syafrudin
c. Memberikan Bank Indonesia
d. Melaksanakan Plan Kasimo

48. Salah satu bentuk penyimpangan terhadap UUD 1945 adalah....

a. Pengangkatan presiden seumur hidup
b. Adanya pemberontakan diberbagai daerah
c. Anggota DPR tidak menjalankan Fungsinya
d. Pembentukan lembaga-lembaga berisikan Nasakom

49. Ajaran Nasakom sangat menguntungkan PKI karena...

a. Ajarannya dikemukakan oleh Soekarno
b. PKI memiliki basis anggota dikalangan rakyat jelata
c. PKI memiliki citra sebagai organisasi yang Pancasilais
d. Ajaran Nasakom menempatkan PKI sebagai unsur yang sah di Indonesia

50. Salah satu yang menyebabkan timbulnya persoalan antara pusat dengan daerah pasca pengakuan kedaulatan adalah....

a. Pejabat daerah tidak mampu menjalankan tugasnya
b. Pemerintah pusat memiliki masalah sendiri yang dipecahkan
c. Pemerintah daerah tidak percaya lagi dengan pemerintah pusat
d. Pejabat pusat terlalu banyak mengkorupsi sumbangan yang berasal dari daerah

0 Response to "Contoh Soal Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) beserta Jawabanya "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel